Perancang Alberto Gomez merancang sebuah sepeda roda tiga listrik (trike) yang khusus dirancang untuk anak muda di Bogota. Seperti apa?
Synapse Electric Bike ini merupakan trike sporty yang dirancang khusus untuk anak muda Bogota, Kolombia. Produk rancangan Gomez ini dirancang agar para pemuda di kota itu bisa menjelajah kota dengan cepat.
Synapse ini memiliki fitur desain roda tiga. Jenis desain ini disebut-sebut sangat sempurna untuk anak muda yang tak memiliki banyak pengalaman mengendarai sepeda dengan kecepatan tinggi.
Synapse Electric Bike memiliki rancangan sederhana yang dilengkapi layar sederhana di bagian bawah setang. Layar ini memberi informasi mengenai kecepatan dan meteran baterai sepeda untuk memastikan pengendara tak kehabisan baterai.
Sumber
http://gowes.inilah.com/read/detail/1812964/sepeda-roda-tiga-khusus-anak-muda
Artikel Terkait info unik teknologi
- WOW..!!! Dengan Penemuan Ini Sapi Mampu SMS Petani
- Ini Dia Rumah Amfibi Solusi Banjir
- Keren..!!! Lima Fotografer Indonesia Lolos ke Sony World Photography
- Google Mengungkapkan Rumus Untuk Cinta
- Canggih..!!! Hanya Butuh Waktu 10 Detik Mobil Ini Langsung Jadi Perahu
- Di Twitter Indonesia Menjadi Negara Paling Cerewet Di Asia
- Ilmuwan Menemukan Cara Mengembalikan Ingatan Yang Hilang
- Wow..!! Denyut Jantung Kini Bisa Jadi Password
- Wah..!! Samsung Ciptakan Smartphone Berkualitas Militer
- Wow..!! Kompor Tekan Berbahan Bakar Jelantah
- Wow..!! Kompor Dengan Bahan Bakar Singkong Asli Indonesia
- WOW..!!! Flashdisk Pertama Dengan Teknologi USB 3.0
- Wow..!!! Jepang Akan Buat Lift Keluar Angkasa
- Jobs dan Zuckerberg Masuk Daftar Penemu Terbesar Di Dunia
- Bakteri Luar Angkasa Ciptakan Sumber Energi Baru
No comments:
Post a Comment